Kaos Partai Bandung Dibuat Dari Jenis Kain Berikut

kaos partai bandung

Kaos partai bandung – Menjelang pemilihan umum di beberapa daerah. Biasanya partai-partai terkait yang ikut dalam ajang pemilihan umum akan melakukan pemesanan kaos partai. Nantinya kaos-kaos partai ini akan dibagikan kepada masyarakat luas dan pendukungnya. Karena dibagikan kepada banyak orang, maka tidak mengherankan jika kaos partai yang dipesan dalam jumlah besar. Pemakaian kaos partai sendiri tidak hanya sebagai atribut kampanye ketika pemilihan umum. Namun juga bisa dipakai untuk kebutuhan seragam kerja atau seragam rapat besar yang melibatkan semua anggota partai. Salah satu kota terbaik yang bisa menghasilkan kaos partai kualitas terbaik dengan harga terjangkau adalah kota Bandung. Di kota tersebut, terdapat banyak tempat pembuatan kaos partai bandung. Zaman yang semakin canggih dan modern membuat pihak partai pun semakin mudah dalam pemesanan. Adanya layanan pesan daring memungkinkan konsumen dari mana saja bisa memesan kaos partai di kota Bandung. Permintaan akan kaos partai yang jumlahnya besar tentunya membuat pihak tempat bikin kaos partai akan mendapatkan banyak keuntungan. Jadi tidak mengherankan jika sekarang ini terdapat banyak tempat buat kaos partai bandung.

4 Jenis Bahan Kain Untuk Produksi Kaos Partai Bandung

Ketika anda ingin memesan kaos partai bandung, bukan berarti langsung menghubungi contact person konveksi dan memesan. Tidak semudah dan segampang itu. Ada banyak tahapan-tahapan yang harus dipertimbangkan dengan baik terlebih dahulu. Jika anda asal pesan tanpa membuat pertimbangan, belum tentu hasil yang didapatkan sesuai dengan keinginan. Dimulai dari menentukan jumlah kaos partai yang akan dipesan. Meskipun kaos partai tersebut nantinya akan dibagi-bagikan kepada masyarakat luas. Anda tetap perlu mempertimbangkan dengan baik jumlahnya. Apakah anda akan memesan 10.000 pcs, 25.000 pcs atau jumlah lainnya. Dengan mengetahui jumlah pasti ini. Maka anda bisa lebih mudah mengetahui anggaran yang perlu dikeluarkan untuk membayar produksi kaos partai bandung. Setelah mengetahui jumlah kaos partai yang akan dipesan. Langkah selanjutnya adalah menentukan jenis bahan kain yang akan dipakai untuk produksi. Dalam pembuatan kaos partai sendiri bisa memanfaatkan beberapa jenis bahan kain. Yang perlu dipahami adalah bahwa jenis bahan kain antara satu dengan jenis kain lainnya memiliki perbedaan. Bisa saja jenis bahan kain A kualitasnya lebih baik dari bahan kain B. Oleh karena itulah pastikan untuk memilih bahan kain pembuatan kaos partai bandung yang tepat.

  1. Polyester

Merupakan jenis bahan kain yang bisa dikatakan banyak disediakan oleh konveksi Bandung untuk pembuatan kaos partai. Jenis bahan kain kaos partai bandung ini biasanya banyak digunakan untuk membuat model polo. Dimana nantinya kaos partai dengan bahan polyester hanya diberikan kepada kalangan atas atau simpatisan. Ini dikarenakan kaos partai dengan bahan kain polyester harga produksinya cukup mahal. Tampilan dari bahan kain ini sendiri mengkilap dan tidak gampang kusut saat dipakai. Jadi tidak heran jika cukup banyak partai yang lebih tertarik untuk memakai jenis bahan kain dalam pembuatan kaos partai bandung.

  1. Abuty

Kemudian ada jenis bahan kain abuty yang sering disebut dengan kain filamen untuk membuat kaos partai bandung. Ciri khas dari bahan kain ini adalah teksturnya licin dan cukup mengkilap. Akan tetapi jenis bahan kain abuty ini jarang dipakai membuat kaos partai. Ini karena warna dan desain akan sangat tenggelam. Karena bahan kain ini tidak cocok dengan jenis-jenis sablon tertentu. Jadi ketika desain dicetak sablon pada bahan kain abuty, hasilnya akan kurang maksimal. Namun warna ini cocok dipakai pada desain hidup seperti warna emas atau desain lain dengan warna serta gambar mencolok.

  1. Teteron Cotton (TC)

Adalah jenis bahan kain lain yang bisa dimanfaatkan untuk membuat kaos partai bandung adalah TC atau Teteron Cotton. Dibandingkan dengan bahan kain hyget, jenis bahan TC ini lebih baik. Untuk jenis bahan kain TC ini sendiri terbuat dari campuran 35% katun dan 65% polyester. Karena memiliki campuran polyester yang lebih banyak. Jenis bahan kain ini kurang mampu dalam menyerap keringat. Meskipun demikian, jenis bahan kain ini tetap nyaman ketika dipakai untuk membuat kaos partai bandung. Bahan kain Teteron Cotton ini sendiri pun memiliki kelebihan. Yakni tidak gampang melar apalagi kusut meskipun sering dipakai.

  1. Hyget

Untuk jenis bahan kain yang cukup sering dipakai dalam pembuatan kaos partai bandung adalah hyget. Jenis bahan kain ini memiliki beberapa jenis berdasarkan ketebalannya. Dari segi harga pun relatif lebih murah dibandingkan ketiga jenis bahan kain diatas. Jadi tidak heran jika banyak pihak partai lebih memilih jenis bahan kain ini untuk membuat kaos partai. Dengan begitu konsumen bisa memesan kaos partai ini dalam jumlah banyak. Berikut ini 3 jenis bahan kain hyget yang bisa digunakan untuk produksi kaos partai.

  • Hyget Super

Memiliki ketebalan sekitar 110grsm. Sehingga baik jika dipakai untuk membuat kaos partai bandung. Dari segi serat bahan kain ini pun padat. Warna dan desain yang dicetak pada bahan kain ini pun tampak jelas dan tidak kabur. Untuk jenis bahan kain ini tidak hanya bisa dipakai membuat kaos partai oblong saja. Tetapi juga bisa dipakai untuk membuat kaos partai semi polo.

  • Hyget Biasa

Dari segi ketebalan tentu berada dibawah hyget super. Tetapi dari segi kualitas tentunya tidak kalah baik dari bahan kain hyget super. Pun jenis bahan kain ini juga sering digunakan untuk membuat kaos partai bandung. Untuk warna dan desain yang dicetak pada bahan kain hyget ini sendiri pun terlihat jelas.

  • Hyget Puring

Jenis bahan kain hyget yang terakhir adalah hyget puring. Dimana bahan kain untuk membuat kaos partai bandung ini memiliki ketebalan 80gsm saja. Pada beberapa warna bahan kain hyget puring sendiri ada yang sedikit tembus pandang. Dari segi harga tentu lebih murah dibandingkan dengan dua jenis bahan hyget diatas.

Pesan Kaos Partai Bandung Kualitas Terbaik

Itulah beberapa jenis bahan kain yang bisa dimanfaatkan untuk membuat kaos partai bandung. Dengan mengetahui jenis-jenis bahan kain diatas, maka tidak akan kebingungan lagi dalam pemilihan bahan kain untuk membuat kaos partai. Bagi anda yang ingin melakukan pemesanan kaos partai. Tetapi tempat produksi kaos partai yang tepat belum ditemukan. Anda tidak perlu bingung-bingung terlebih dahulu. Karena ada satu tempat pembuatan konveksi yang tepat untuk anda. Yakni konveksi Amanah Garment. Konveksi satu ini sudah berpengalaman dan terpercaya selama lebih dari 10 tahun. Konsumen yang datang melakukan pemesanan di Amanah Garment pun datang dari berbagai daerah di Indonesia. Proses pemesanan kaos partai ini sendiri pun mudah karena bisa secara daring. Jadi anda tidak perlu datang ke lokasi dan bisa menghemat waktu. Untuk proses pembuatan kaos partai pesanan konsumen sendiri dikerjakan oleh tenaga ahli yang sudah berpengalaman. Sehingga kaos partai yang dihasilkan benar-benar memuaskan dan sesuai permintaan tentunya. Serta masih banyak keuntungan lain yang akan didapatkan jika memilih Amanah Garment sebagai tempat membuat kaos partai bandung.